Salam damai bagi kita semua. ASK.FM adalah sebuah situs yang menurut saya termasuk kedalam social media, ask.fm mulai populer lewat twitter di kalangan pelajar yang pastinya gengsi kalau tertinggal dan tidak menbuat akun ask.fm. Namun beberapa orang terkendala karena mereka tidak tahu cara mendaftar nya, untuk itu saya akan jelaskan cara mendaftar di ask.fm.
Pertama yang butuhkan adalah :
- Email, tidak punya atau lupa kata sandi baca ( Cara Membuat Email )
- Saya sarankan twitter untuk mempermudah, baca ( Cara Mendaftar Di Twitter)
Cara Mendaftar
- Masuk kedalam akun twitter anda, lalu klik Authorizq app
- Masukan data diri anda dan email, lalu klik Daftar
- Masukan data profil anda, lalu klik Done
- Untuk mengganti bahasa akun anda ke bahasa indonesia, klik language
Selamat akun anda telah jadi seutuhnya. Untuk beberapa hal yang anda tidak mengerti silahkan tanyakan di kotak komentar akan saya balas secepat mungkin. Semoga bermanfaat, Sekian dan terimkasih.