Salam damai bagi kita semua. Fanspage facebook adalah sebuah halaman di facebook yang bisa di like yang berupa selebriti, perusahan atau pribadi yang dapat dibuat oleh semua pengguna facebook. Tapi tak selalu mudah untuk mendapatkan banyak like, maka harus di promosikan. Biasanya caranya bisa menggunakan ID fanspage yaitu menggunakan @[ID-Fanspage:] yang akan berubah menjadi link saat di jadikan status. Lalu bagaimana Caranya mendapatkan
ID Fanpage Facebook ? Langsung saja tutorialnya
Semoga anda dapat mengerti apa yang saya jelaskan, bila ada yang kurang mengerti boleh anda tanyakan di kolom komenter akan saya bales secepatnya. Sekian dan Terimakasih